COUNFEST

Futsal

Lomba futsal adalah kompetisi olahraga di mana tim-tim futsal bertanding satu sama lain. Futsal adalah varian sepak bola yang dimainkan di lapangan yang lebih kecil, biasanya di dalam ruangan, dengan lima pemain di setiap tim termasuk penjaga gawang. Lomba futsal diadakan oleh Koperasi Mahasiswa Universitas Lampung dalam acara Coop Education Festival (COUNFEST) 2024. Dengan peserta lomba yaitu mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi. Tujuan dari lomba futsal yaitu untuk meningkatkan keterampilan, memupuk sportivitas, mengembangkan bakat, meningkatkan kesehatan dan kebugaran, bentuk hiburan, dan meningkatkan persaudaran.

Petunjuk Pelaksanaan dan Petunjuk Teknis

Pendaftaran

Contact Person

Fadhil

Devi